Home

SELAMAT DATANG DI WEBSITE

AKUPUNKTUR MEDIK FKUI RSCM

  • Medical Acupuncture Discussion with Prof. Kim Bong Lee, Kyung Hee University
    Program Studi Akupunktur Medik FKUI mengadakan diskusi bersama Prof. Kim Bong Lee dari Kyung Hee University yang diselenggarakan pada Kamis, 31 Oktober 2024 di RSUPN dr. Cipto Mangunkusumo. Acara dimulai dengan MC menyapa seluruh tamu undangan yang hadir dalam diskusi kemudian dilanjutkan kata sambutan oleh Dr. dr. Bernie Endyarni Medise, Sp.A(K), MPH selaku
  • Peran Akupunktur untuk Penanganan Miopia
    Kemampuan penglihatan memainkan peran besar dalam setiap aspek dan tahap kehidupan karena sangat penting dalam interaksi antar individu dan sosial. Sejak lahir, penglihatan sangat penting untuk perkembangan anak. Bagi bayi, kemampuan mengenali dan merespons orang tua, anggota keluarga, dan pengasuh secara visual memfasilitasi perkembangan kognitif dan sosial serta keterampilan motorik,
  • Therapeutic Effect of Acupuncture Combined with Antidepressants on Changes In The HAMD-17 Score in Major Depressive Disorder
    A Almi1, H Mihardja1*, A Srilestari1 and N Amir2 1Department of Medical Acupuncture, Faculty of Medicine, Universitas Indonesia, Jakarta, 10430, Indonesia2Department of Psychiatry, Faculty of Medicine, Universitas Indonesia, Jakarta, 10430, Indonesia ABSTRACT The effectiveness of antidepressant medications ranges from 60%–70%, and serious side effects can occur; therefore, various therapeutic modalities have
  • Peran Akupunktur untuk Nyeri Punggung Bawah pada Kehamilan
    Nyeri punggung bawah (NPB) merupakan keluhan yang sering dijumpai di masyarakat, dan lebih sering muncul pada ibu hamil. NPB pada kehamilan didefinisikan sebagai nyeri yang timbul berulang maupun menetap dengan durasi >1 minggu di area pinggang bawah belakang (regio lumbopelvik) selama kehamilan. Nyeri ini dapat mempengaruhi kualitas hidup ibu hamil karena
  • Akupunktur Medik Meraih Prestasi Young Scientist Awardpada Acara Kongres The 37th International Medical Acupuncture and Related Techniques (ICMART) di Jeju, Korea
    Program Studi Akupunktur Medik FKUI berpartistipasi dalam konferensi ilmiah internasional “The 37th International Medical Acupuncture and Related Techniques (ICMART) World Congress” yang dilaksanakan oleh The Society of Korean Medicine (SKOM) di Jeju, Korea pada tanggal 27-29 September 2024. Acara dengan tema “The Future of Integrative Healthcare – Convergence of Acupuncture, Medical Science, and Technology” menghadirkan berbagai

Upcoming Events